ANAK SURABAYA YANG DICINTAI ALLAH DAN DIRINDUKAN SURGA
(Jumat, 20 Mei 2016 -- KBTK. Mujahidin I Surabaya)
Pagi itu, sebuah panggung sederhana dengan hiasan bertuliskan "Ayo Mendongeng Bersama Kak Puput" telah tertata apik. Semangat dan bahagia anak-anak dan Ibu guru terlihat saat menyambut kehadiran Aiz menemani Kak Puput berbagi cerita.
Kali ini sebuah cerita tentang Anak Surabaya yang Sholih-sholihah, yang senantiasa dicintai Allah dan dirindukan surga. Bersamaan dengan itu anak-anak memakai busana batik Indonesia. Wah seru.. banget!!
Alhamdulillah untuk kesempatan indah ini, terima kasih yang tak terhingga kepada Ibu Enny Aini Kepala KBTK Mujahidin, dan segenap dewan guru; Nur Aini dan yang tak bisa saya sebutkan satu-persatu. Juga kepada anak-anak sholih-sholihah di KBTK Mujahidin, anak yang selalu dicintai Allah dan dirindukan surga. Aiz dan Kak Puput Luv U cz Allah sayang :* :*
Surabaya, 20 Mei 2016
www.putyaisy.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar